• Terbaru

    Menampilakan Error pada Php Apache2

    Sistem : Ubuntu 16 + Apache 2 + Php7.4

    Trouble : file .php di buka di browser blank > tidak ada pesan error

    Pendekatan solusi : cari error : tampilkan pesan error di browser :

    Solusi : 

    tambahkan kode dibawah setelah <?php

    error_reporting(E_ALL);
    ini_set('display_errors', 'On');

    save dan jalankan lagi

    akan muncul pesan error

    dari situ bisa di lakukan tindakan lebih lanjut untuk memperbaiki error

    Referensi :

    https://stackoverflow.com/questions/30879174/opening-php-file-in-apache-2-4-7-returns-blank-page-and-no-errors

    No comments

    Saya sangat berterimakasih apabila sahabat sekalian bersedia untuk tidak meninggalkan spam dan meninggalkan komentar yang berhubungan dengan artikel di atas.