• Terbaru

    Konfigurasi Remote Mysql Ubuntu 18.04

     Konfigurasi agar Mysql bisa di remote dari mesin lain, dalam hal ini contohnya mysql ada di cloud.

    Konfigurasi File mysqld.cnf lokasinya di /etc/mysql/mysql.conf.d/mysqld.cnf


    didalam file ini rubah binding-address seperti berikut :


    dari sebelumnya bind-address= 127.0.0.1

    menjadi bind-address= 0.0.0.0


    kemudian restart mysql, pastikan mysql ini bisa di restart


    Langkah selanjutnya membuka port mysql di ubuntu dengan perintah :

    sudo ufw allow 3306/tcp


    menambah user di mysql :

    CREATE USER 'username'@'%' IDENTIFIED BY 'new-password';

    FLUSH PRIVILEGES;


    Memberi akses user ke spesifik database :

    GRANT ALL PRIVILEGES ON dbname.* TO 'username'@'%';


    Memberi akses user ke semua database :

    GRANT ALL PRIVILEGES ON *.* TO 'user'@'%';



    referensi

    No comments

    Saya sangat berterimakasih apabila sahabat sekalian bersedia untuk tidak meninggalkan spam dan meninggalkan komentar yang berhubungan dengan artikel di atas.